Berita Utama
Puasa di Bulan Suci Ramadan bukan menjadi alasan untuk tidak mampu berkinerja dengan baik. Berada di ruang program studi STIE PGRI Dewantara Jombang, bidang akademik dan P3M (Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat) dipimpin oleh Pembantu Ketua I, bidang akademik Dra.Siti Zuhroh, MSi dan didampingi oleh pembantu Ketua III bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama, Nurali, SE, MSM.melakukan […]
Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Musik dan STIE Entrepreneurship Community (SEC) STIE PGRI Dewantara Jombang baru-baru ini menggelar Musik Festifal Remaja dan Bazar yang diselenggarakan di area parkir timur kampus STIE PGRI Dewantara Jombang. Kegiatan ini diikuti oleh band-band dari sekolah SMA sederajat dan kelompok band anak muda yang ada di kabupaten Jombang. Kegiatan festival ini […]
Peranan akuntansi sebagai alat bantu dalam pengambilan keputusan-keputusan ekonomi dan keuangan semakin disadari oleh para usahawan. Peranan akuntansi dalam membantu melancarkan tugas manajemen sangat menonjol, khususnya dalam melaksanakan fungsi perencanaan dan pengawasan. Itulah sebabnya akuntansi semakin banyak dipelajari oleh para usahawan dan diajarkan mulai dari sekolah menengah hingga ke perguruan tinggi. Himpunan Mahasiswa Akuntansi (HIMA […]
Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat khususnya masyarakat akademik, STIE PGRI Dewantara Jombang terus melakukan upaya pembenahan. Salah satu upaya yang dilakukan adalah menambah prasarana baru berupa pembangunan gedung baru lantai 3 yang menempati area sebelah barat kampus di Jl. Prof. Moh. Yamin No. 77 Jombang. Dengan menempati area seluas ± 3500 m2 , […]
Di era global seperti sekarang ini, akan semakin banyak perkembangan yang terjadi di negeri ini. Mulai dari perdagangan bebas termasuk diantaranya dimulainya Asean Economic Community (AEC) awaltahun 2015, semakin banyaknya perusahaan-perusahaan asing di Indonesia sehingga penggunaan bahasa asing seperti bahasa inggris, mandarin dan lain-lain sangat dibutuhkan, tentunya untuk para calon entrepreneur dan pencari kerja sudah […]
Workshop Metode Penelitian yang diselenggarakan oleh Lembaga Pengembangan Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LP4M) STIE PGRI Dewantara Jombang di Ruang Multifungsi Kampus STIE PGRI Dewantara Jombang Jl. Prof. Moh. Yamin No. 77 Jombang. Workshop dilaksanakan selama 2 hari dengan peserta workshop adalah staf dosen STIE PGRI Dewantara Jombang, sedangkan pengampu workshop ini adalah Dr. […]
Penanaman 1000 pohon oleh mahasiswa dan dosen dilaksanakan dalam rangka pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Periode II Tahun 2014 STIE PGRI Dewantara Jombang. KKN tahun ini dilaksanakan selama 1 bulan dan mengambil sasaran lokasi di Kecamatan Wonosalam Kabupaten Jombang Jawa Timur. Dengan diikuti oleh sebanyak 150 mahasiswa, para peserta KKN ditempat di 5 desa yaitu […]
Tahun ini pemerintah menargetkan proyek infrastruktur senilai Rp 1.500 triliun bakal dibangun. Proyek-proyek tersebut masuk dalam program Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI). Target total investasi tersebut terdiri dari 365 proyek MP3EI pada 2013 dan target 166 proyek tahun ini. Wakil Ketua Komite Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (KP3EI) Armida Alisjahbana mengatakan, […]